https://ejournal.stital.ac.id/index.php/jemi/issue/feed JEMI 2025-04-12T18:34:01+07:00 Nurul Makrifah ryfa93@gmail.com Open Journal Systems <p><strong>JEMI : Jurnal Edukasi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah </strong>merupakan jurnal ilmiah yang memuat hasil penelitian, analisis, atau tinjauan pustaka di bidang pendidikan Matematika, IPA, Bahasa Indonesia, dan IPS untuk jenjang Pendidikan Dasar. Model Pembelajaran di Sekolah Dasar, Media Pembelajaran Di Sekolah Dasar, Kurikulum Sekolah Dasar, Literasi Dasar, Manajemen Sekolah Dasar, Kebijakan di Sekolah Dasar.</p> <p>Jurnal ini diterbitkan Dua Kali dalam setahun edisi <strong>Bulan Maret dan Oktober</strong></p> https://ejournal.stital.ac.id/index.php/jemi/article/view/506 Development of Quran Hadith Teaching Materials in Improving Student Learning Outcomes in Madrasah Ibtidaiyah 2025-03-05T13:36:40+07:00 Nurul Makrifah ryfa93@gmail.com Nur Fauzi fauzi87@gmail.com <p>Quran Hadith subjects are very important to be mastered by students considering the importance of the Quran Hadith as a source of Islamic teachings. However, the reality in Madrasah Ibtidaiyah, students do not fully understand the Quran Hadith. One of the factors is that the teaching materials used do not encourage increased student learning outcomes, therefore, it is necessary to develop Quran Hadith teaching materials to improve the learning outcomes of students. This study aims to produce a design of Quran Hadith teaching materials to improve learning outcomes, describe the implementation of Quran Hadith teaching materials that have been developed to improve learning outcomes, describe the effectiveness of developing Quran Hadith teaching materials to improve learning outcomes. This type of research is a development research with reference to the ADDIE development model which consists of five stages, including the stages of analyze, design, develop, implement, evaluate. The results of the study indicate that the design of the development of Quran Hadith teaching materials to improve learning outcomes refers to the ADDIE development model, and is based on the principles of developing teaching materials which include the accuracy of coverage and accuracy of content, completeness of components, presentation of language and appropriate illustrations. The implementation of teaching materials was carried out 4 times in a limited trial, and 6 meetings in a broad trial. The development of Quran Hadith teaching materials to improve learning outcomes was declared effective with an increase in student learning outcomes in the psychomotor aspect with an average pretest score of 73, and a post-test of 91, with an increase in N-Gain of 0.66 in the moderate category. From the cognitive aspect, the pretest results showed an average score of 68.5, the average post-test score of 85.75 with an increase in N-Gain of 0.54.</p> 2025-03-05T13:35:37+07:00 Copyright (c) 2025 Nurul Makrifah; Nur Fauzi https://ejournal.stital.ac.id/index.php/jemi/article/view/521 Implementasi Pendidikan Guru PAI dalam Mengembangkan Sikap Spiritual siswa Madrasah Ibtidaiyah 2025-04-12T18:34:01+07:00 Ibnu Amiruddin ibnuamiruddin4@gmail.com <p>Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan jenis studi kasus. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. Pengumpulan data-data penelitian dengan mengambil dari berbagai data baik itu berbentuk primer maupun sekunder yang sesuai dengan tema penelitian. Teknik analisis data melalui tahapan-tahapan sebagai berikut : penjodohan pola, pembuatan eksplanasi, dan analisis deret waktu. Hasil penelitian di Madrasah Tsanawiyah Bontocinde ini menunjukkan bahwa; 1) Desain Mengembangkan sikap spiritual berbasis pendidikan agama Islam memiliki format sesuai dengan kurikulum 2013 yang diadopsi oleh Madrasah, proses desainnya melalui beberapa format yaitu : a) Silabus Pembelajaran, b) Kompetensi inti dan kompetensi dasar, c) Indikator pencapaian, dan d) Penilaian (Observasi, Penilaian diri, Penilaian antar peserta didik, dan Jurnal). 2) Implementasi Mengembangkan sikap spiritual dilaksanakan melalui beberapa pembagian kegiatan berupa : a) kegiatan intrakurikuler di Madrasah, b) kegiatan ekstrakurikuler di Madrasah, dan c) kegiatan dan lomba keagamaan di Madrasah. 3) Evaluasi Mengembangkan sikap spiritual sebagai upaya pengembangan madrasah yakni dilakukan melalui evaluasi dalam proses pembelajaran dan evaluasi pada kegiatan ekstrakurikuler yang terlaksana di Madrasah</p> 2025-03-30T00:00:00+07:00 Copyright (c) 2025 ibnu's Amiruddin